Bahaya kesehatan bila kebanyakan tidur
Hai teman teman !!!
Jika anda hoby tidur sebaiknya dihindari karena jika kebanyakan tidur bisa berakibat fatal bagi kesehatan anda.
Walaupun biasanya anda beranggapan bahwa kurang tidurlah lah yang dapat merusak kesehatan anda salah malah sebaliknya kelebihan tidur juga dapat berakibat buruk bagi kesehatan
Agar dapat berjalan normal, tubuh memerlukan istirahat yang cukup agar organ -organ dalam tubuh dapat mengumpulkan energi yang cukup utuk beraktifitas kembali seperti semula .
Maka dari itu untuk anda sekalian beristirahatlah yang cukup
Terapkn hidup sehat agar tubuh anda terhindar dari penyakit-penyakit yang tidak diinginkan t
No comments:
Post a Comment